Cara Membuat File . exe Maromedia Director Mx 2004

Posted by Unknown on Thursday, June 11, 2009

Menggunakan Macromedia Director untuk membuat suatu CD interaktif untuk keperluan misalnya promosi, untuk membuat profil perusahaan dll. Kelebihannya Director bisa dibuat file .exe sehingga hasil pekerjaan kita dapat dijalankan di semua komputer. Nah untuk membuat file .exe ini yang harus dilakukan adalah pertama :


Klik File --> Publish Setting --> pada jendela publish setting tersebut pilih --> format, lalu beri tanda centang pada projector : kasih nama file sesuai keinginan jangan lupa file tersebut di beri extensi .exe, misalnya CD Interaktif.exe lalu klik publish.--- > Nah jadi kan file.exe kita file ini akan berada pada directory / folder yang sama dengan project Director kita yang berekstensi .dir

Setelah itu coba file .exe tersebut dijalankan, jika sudah tidak ada masalah alias sukses berarti Selamat ...yah kamu berhasil membuat project .exe, jika ada pertanyaan lain atau masukan silahkan masukkan dalam kolom komentar.


Description: Cara Membuat File . exe Maromedia Director Mx 2004 Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara Membuat File . exe Maromedia Director Mx 2004

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment